Bagaimanakah rasanya
rindu yang selesai?
Musim itu sudah jauh berlalu
Pun kalian memanggil-manggilnya masih
Aku hanya mampu menatap dan melihat gerak geri
Dari kejauhan
Aku ini beku dan kelu
Tidak mampu meletak diri bersama arus
Kalian ke kanan, kalian ke kiri
Aku kekal di sini
Memandang cuma
Dari kejauhan
Rindu ini
Selesaikah nanti?
rindu yang selesai?
Musim itu sudah jauh berlalu
Pun kalian memanggil-manggilnya masih
Aku hanya mampu menatap dan melihat gerak geri
Dari kejauhan
Aku ini beku dan kelu
Tidak mampu meletak diri bersama arus
Kalian ke kanan, kalian ke kiri
Aku kekal di sini
Memandang cuma
Dari kejauhan
Rindu ini
Selesaikah nanti?
Sent from my Samsung Galaxy smartphone.
No comments:
Post a Comment